Hai Sobat D3D. Pada kali ini saya akan memberi Tutorial Unlock Bootloader Xiaomi Redmi 4 Prime. langsung simak aja tutorial berikut.
_________________________________________________________________________________
Bahan-Bahan:
-Redmi 4 Prime dengan ROM Resmi
-Kabel USB
-PC
-Mi Unlock Software
-Sabar dan niat
_________________________________________________________________________________
Langkah-langkah:
1. Buka website dan login di
Mi Unlock untuk Apply for Unlocking (nanti kalian suruh mengisi username, nomor hp, dan alasan unlock bootloader) kalian akan dapat nomor verifikasinya dan klik submit
2. Lalu buka Login
Mi Cloud dan aktifkan Find Device kalian (bisa dicoba dengan bunyikan alarm lewat Find Device)
3. Setelah 1-3 Hari kalian akan mendapat SMS dari xiaomi "You Have Been Granted Permission blablabla"
4. Jika sudah sapat SMS sekarang Kalian download aplikasi
Mi Unlock Software
5. Buka HP kalian dan masuk ke Setting>Setelah Tambahan>Opsi Pengembang>dan Aktifkan Buka Kunci OEM
6. Lalu matikan HP kalian dan masuk mode fastboot (Vol down+Power)
7. Lalu buka aplikasi Mi Unlock dan coba login dengan akun kalian
8. Apabila sudah berhasil login, sambungkan R4P kalian ke PC sampai terdeteksi di Mi Unlock
9. Lakukan Unlock dengan klik tombol unlock di Mi Unlock
10. Tunggu Prosesnya hingga 100% (selesai) nanti akan keluar tulisan reboot your phone di Mi Unlock. SELESAI
_________________________________________________________________________________
Kelebihan UBL:
-Bisa Pasang Custom Recovery (TWRP, CWM, dan sebagainya)
-Bisa Root dan Pasang ROM jenis apapun
-dan masih banyak lagi
OK cukup sampai sini saja, jika ada yang bingung atau ingin ditanyakan bisa kontak saya lewat BBM (D4417291)